Sabtu, 29 November 2014

komunitas bebas riba (KOBAR)

Copas dari Ardian Squ Candra
Bersama temen2 di instansi kantor kami, kami membentuk komunitas Bebas Riba di group whassap. Kami berkumpul dan berencana untuk patungan menolong saudaranya untuk terbebas dari hutang riba, dgn memberi pinjaman tanpa bunga dan tanpa mengambil manfaat. Insyaa Allah syar'i.
Siapa sangka biidznillah dalam bbrapa hari sudah berkumpul temen2 donatur sudah seratus orang lebih dari seluruh indonesia.
Join jadi donatur ngga ada keuntungan secara ekonomi karena ini bukan investasi bisnis. Keuntungan yg diharapkan adalah terbebasnya satu demi satu sodara kita dari jerat riba. Karena kita semua berada dalam satu perahu yg sama. Keuntungan yang diharapkan adalah ridho ALLAH, ketika kita mencoba mengamalkan tiga dari empat amalan yg paling dicintai Allah: membantu meringankan kesulitan saudaranya, membebaskan hutangnya dan meletakkan kegembiraan di hatinya.
Saat ini memang hanya intern temen2 di instansi kami saja. Tapi siapa tau ya ikhwah, suatu saat nanti bisa jadi koperasi BMT syariah. Bisa membantu2 temen2 lain sebanyak2nya dan berkembang.
Bukankah perjalanan ribuan kilometer pasti diawali dengan satu langkah kaki.
Kita kuat kalo bersatu.
Muslim united!!
*kepalkan tangan ke udara